Chintami Atmanegara - Biar sepi bernyanyi
Menatap hari-hari di depankuKerasnya kehidupan berlaluKepergianmu itu menyesakkanKu coba trus melangkah tanpamuBiar sepi bernyanyi Hawa pagi rerumputan bawa dakuKu alami nada-nada senduDesir angin yang gemulai ajak dakuMenimang hati tak berduka lagi Selintas ku bertanya senyumanmuHangat dan mengesankan hatikuBisik mu dalam kalbu menyejukkanDengan mata membasah ku haruBiar sepi bernyanyi Hawa
0 Response to "Chintami Atmanegara - Biar sepi bernyanyi"
Posting Komentar